MATH FOR LIFE

Matematika asik dan menyenangkan, bukan ?

Selasa, 20 Desember 2022

 SILABUS SMA/MA 

Mata Pelajaran      : Matematika Peminatan MIPA

Kelas                     : XII

 

Kompetensi Inti

KI 1    : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2    : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan   menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3    : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI 4    : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

 

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Matriks dalam

sistem

persamaan

linier

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Transformasi

Geometri

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca persamaan-persamaan linier dari berbagai sumber.

 

 

Menanya

Membuat pertanyaan tentang cara penyelesaian sistem persamaan linier selain menggunakan metode grafik, substitusi dan eliminasi.

 

Mengeksplorasikan

Mengenali bentuk matriks dalam sistem persamaan linier serta menentukan unsur-unsur matriks yang ada dalam suatu sistem persamaan linier.

 

Mengasosiasikan

Menganalisis matriks dalam sistem persamaan linier dan menggunakannya menentukan penyelesaiaan sistem  persamaan linier

 

Mengomunikasikan

Merumuskan persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan sistem persamaan linier, mengaplikasikan konsep matriks, menentukan penyelesaiannya dan menyajikan semua itu dalam bentuk tulisan atau lisan

 

 

Mengamati

Membaca jenis-jenis transformasi geometri dari berbagai sumber

 

Menanya

Membuat pertanyaan tentang perbedaan jenis-jenis tranformasi geometri koordinat.

 

Mengeksplorasikan

Mengenali jenis-jenis transformasi geometri koordinat: translasi, rotasi, refleksi dan dilatasi

 

Mengasosiasikan

·      Menganalisis dan merumuskan persamaan matriks dari jenis-jenis transformasi geometri koordinat, menentukan hasil transformasi dengan menggunakan persamaan matriks transformasi.

·      Menggambar hasil  transformasi geometri koordinat

 

Mengomunikasikan

Merumuskan persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan transformasi geometri koordinat, mengaplikasikan konsep matriks, menentukan penyelesaiannya dan menyajikan semua itu dalam bentuk tulisan atau gambar.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

·  membaca mengenai pengertian matriks dalam sistem persamaan linier dan transformasi geometri

·  Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan penyelesaian sistem persamaan linier dengan metode matriks, jenis-jenis transformasi geometri, komposisi beberapa transformasi.

 

Portofolio

Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang ada.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

 

3.1  Mendeskripsikan dan menganalisis konsep matriks dalam sistem persamaan linear dan transformasi dalam geometri koordinat serta menerapkannya dalam memecahkan masalah nyata yang berkaitan.

 

4.1 Merencanakan dan melaksanakan strategi yanefektif dalam mengaplikasikan konsep dan operasi, dan sifat-sifamatriks dalamemecahkan masalah nyata terkait sistem persamaan linier dan transformasi geometri, serta menginterpretasikan menganalisis makna hasil pemecahan masalah.

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Vektor

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca, mengamati skalar dan vector dari berbagai sumber.

 

Menanya

Dibawah bimbingan guru, menanyakan perbedaan besaran skalar dan vektor.

 

Mengeksplorasikan

Menentukan unsur-unsur besaran skalar dan vektor, vektor satuan, sifat sifat operasi aljabar vektor, sudut antara dua vektor, panjang proyeksi dan proyeksi vektor suatu vektor pada vektor lainnya, serta cara menyelesaikan masalah nyata yang berkaitan dengan skalar dan vektor.

 

Mengasosiasikan

Menggambar operasi penjumlahan atau pengurangan beberapa vektor dan operasi perkalian skalar vektor.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan skalar dan vektor

 

Portofolio

Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang ada.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.2  Mendeskripsikan dan menganalisis konsep skalar dan vektor dan menggunakannya untuk membuktikan berbagai sifaterkait jarak dan sudut serta menggunakannya dalam memecahkan masalah.

4.2 Memecahkan masalah dengan menggunakan kaidah-kaidah vektor.

2.1   Memiliki sikap jujur dan konsisten,bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari

 

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Bunga majemuk,

Angsuran,

Anuitas

 

.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca dari berbagai sumber untuk mencari informasi tentang bunga majemuk, angsuran dan anuitas.

 

Menanya

Berdiskusi membuat pertanyaan tentang masalh keuangan seperti bunga majemuk, angsuran dan anuitas.

 

Mengeksplorasikan

Mengidentifikasi unsur-unsur dalam masalah keuangan.

 

Mengasosiasikan

Menganalisis prinsp matematika keuangan dan menentukan hubungan bunga, angsuran dan anuitas.

 

Mengomunikasikan

Menyajikan data keuangan dan menjelaskan konsep bunga, angsuran dan anuitas.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Mencari permasalahan keuangan sehari-hari yang berhubungan dengan bunga dan angsuran (misalnya kredit kendaran atau barang)

 

Observasi

Mengidentifikasi bunga, angsuran atau anuitas dari suatu masalah keuangan

 

Portofolio

Rangkuman permasalahan keuangan sehari-hari dan identifikasi unsur bunga, angsuran dan anuitas

 

Tes

Tes tertulis  berbentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

3 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

3.3  Menganalisis konsep dan prinsip matematika keuangan terkait bunga majemuk, angsuran, daanuitas serta menerapkannya dalam memecahkan masalah keuangan.

4.3  Menyajikan data keuangan dan menganalisis konsep dan prinsip matematika terkait angsuran daanuitas dan melakukaprediksi pemecahan  masalah perbankan.

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Komposisi

transformasi

geometri

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Mengamati  komposisi transformasi geometri koordinat dari berbagai sumber

 

Menanya

Membuat pertanyaan tentang komposisi tranformasi geometri koordinat.

 

Mengeksplorasikan

Menganalisis dan merumuskan aturan komposisi beberapa transformasi geometri koordinat, menentukan hasil komposis beberapa transformasi.

 

Mengasosiasikan

Menggambar hasil komposisi beberapa transformasi geometri koordinat.

 

Mengomunikasikan

Membuat model, merumuskan persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan komposisi  transformasi geometri koordinat, menentukan penyelesaiannya dan menyajikan semua itu dalam bentuk tulisan, gambar atau lisan.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

·  membaca mengenai pengertian komposisi transformasi geometri koordinat dari berbagai sumber.

·  Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan komposisi transformasi.geometri koordinat.

 

Portofolio

Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang ada.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.4  Menerapkan konsedan aturan komposisi transformasi geometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.

4.4  Memecahkan masalah dengan menggunakan konsedaaturan komposisi beberapa transformasi geometri koordinat.

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten,bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujurdalam memecahkan masalah nyata sehari-hari

 

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Dimensi Tiga

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

·  Membaca dan meningat kembali konsep jarak dan sudut pada ruang dimensi tiga.

·  Mencari informasi teknik membuat irisan dua bidang

 

Menanya

Melalui diskusi kelompok membuat pertanyaan tentang jarak dan sudut antara garis/bidang, bidang/bidang.

 

Mengeksplorasikan

·   Menentukan jarak dan sudut antara garis/bidang, bidang/bidang

·   Menentukan cara paling mudah membuat irisan dua bidang

 

Mengasosiasikan

Menyimpulkan konsep jarak atau besar sudut antara garis/bidang, bidang/bidang

 

Mengomunikasikan

·  Menjelaskan cara menghitung konsep jarak atau besar sudut antara garis/bidang, bidang/bidang

·  Menjelaskan secara sederhana proses membuat irisan dua bidang.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Menggambar beberapa bangun ruang

 

Observasi

·  Menyelidiki atau menentukan beberapa jarak atau sudut yang dibentuk atas unsur dalam bangun ruang

·  Membuat irisan antara dua bidang pda gambar ruang dimensi tiga.

 

Portofolio

· Merangkum gambar bangun ruang yang sudah ditentukan beberapa jarak dan sudut yang dapat ditemukan pada gambar.

· Membuat irisan dua bidang

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian   .

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.5  Mendeskripsikan konsep jarak dan sudut antar garis/bidang, bidang/bidang dan irisan dua bidang dalam bangun ruang dimensi tiga melalui demonstrasi menggunakaalat peraga atau media lainnya, dan menerapkannya dalam pemecahan masalah.

4.5  Menyajikan konsejarak, sudut antar garis/bidang, bidang/bidang, dan irisan dua bidang dalam pemecahan masalah bangun ruang dimensi tiga

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Trigonometri

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca mengenai pengertian identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri dari berbagai sumber

 

Menanya

Membuat pertanyaan mengenai pengertian identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihkosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata

 

Mengeksplorasikan

Menemukan rumus rumus penjumlahan sinus, selisih sinus, penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri dan menerapkannya dalam pemecahan masalah.

 

Mengasosiasikan

Menggunakan identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih dalam pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri serta menyajikannya dengan tulisan.

 

Mengomunikasikan

Menjelaskan tentang pengubahan dan pembuktian sinus dan kosinus.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus

 

Portofolio

Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang ada.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.6  Mendeskripsikan identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih dan menerapkannya dalam pemecahan masalah.

4.6  Menyajikan dan menganalisis identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih untuk pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri.

2.1    Memiliki sikap jujur dan konsisten,bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujurdalam memecahkan masalah nyata sehari-hari

 

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Integral Tentu

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca untuk memahami dan mengingat kembali konsep integral tentu.

 

Menanya

·      Mendiskusikan konsep luas dan volume benda putar.

·      Membuat pertanyaan tentang luas dan volume benda putar

·      Membuat pertanyaan tentang panjang kurva

 

Mengeksplorasikan

·      Menenrtukan daerah di bawah kurva atau hasil benda putar

·      Menentukan interval dari derah di bawah kurva dan derah hasil benda putar

·      Menentukan intergral tertentu dalam menghitung panjang kurva

 

Mengasosiasikan

Menganalisis konsep dan aturan integral tentu untuk suatu interval

 

Mengomunikasikan

Menjelaskan langkah menghitung luas derah di bawah kurva dan volume benda putar serta panjang kurva menggunakan aturan integral tentu.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Menggambar beberapa grafik kurva.

 

Observasi

·   Menentukan derah yang dibatasi oleh kurva

·   Menentukan benda putar yang terbentuk

·   Menentukan panjang kurva

 

Portofolio

Merangkum gambar beberapa grafik, menentukan derah di bawah kurva, atau benda putar yang terbentuk kemudian dengan menggunakan konsep integral tentu menghitung luas di bawah kurva dan volume bend putar.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian   .

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5 x 4  jam belajar

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.7  Mendeskripsikan dan menerapkan konsep dan aturan integratentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalah terkait luas daerah di bawah kurva, daerah di antara dua kurva dan volume benda putar.

3.8  Menganalisis grafik fungsi aljabar dan trigonometri dan menerapkan konsep dan aturan integratentu untuk menentukan panjang kurva pada intervatertentu.

4.7  Memecahkan masalah nyata dengan menerapkanberbagai konsep dan aturan integral tentu terkait luas daerah, volume benda putar dan panjang kurva dengan mengolah data, memilih variabel,menginterpretasi masalah dalam gambar dan membuat model masalah serta menyelesaikannya

2.3   Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari

 

2.4  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Integral Parsial

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

·      Membaca untuk memahami dan mengingat kembali konsep integral

·      Menggambar grafik fungsi aljabar dan fungsi trigonometri

 

Menanya

·      Mendiskusikan integral fungsi aljabar dan trigonometri

·      Membuat pertanyaan integral parsial.

 

Mengeksplorasikan

·      Menentukan integral fungsi aljabar

·      Menentukan integral fungsi trigonometri

 

Mengasosiasikan

Menganalisis konsep dan aturan integral parsial.

 

Mengomunikasikan

Menjelaskan langkah menentukan integral parsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan trigonometri.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Menggambar beberapa grafik kurva.

 

Observasi

·      Menentukan integral fungsi aljabar

·      Menentukan integral fungsi trigonometri

 

Portofolio,

Merangkum gambar beberapa grafik, menentukan integral fungsi aljabar dan trigonometri

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5 x 4  jam belajar

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.9  Mendeskripsikan dan menganalisis konsep daaturan untuk melakukan integral parsiaterhadap berbagabentuk fungsi aljabar daTrigonometri

4.8  Memecahkan masalah nyata dengan menerapkan konsep dan aturan untuk melakukan intergral partial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan trigonometri

 

 

 

 SILABUS SMA/MA 

Mata Pelajaran      : Matematika Peminatan MIPA

Kelas                     : XII

 

Kompetensi Inti

KI 1    : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2    : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan   menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3    : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI 4    : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

 

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Matriks dalam

sistem

persamaan

linier

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Transformasi

Geometri

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca persamaan-persamaan linier dari berbagai sumber.

 

 

Menanya

Membuat pertanyaan tentang cara penyelesaian sistem persamaan linier selain menggunakan metode grafik, substitusi dan eliminasi.

 

Mengeksplorasikan

Mengenali bentuk matriks dalam sistem persamaan linier serta menentukan unsur-unsur matriks yang ada dalam suatu sistem persamaan linier.

 

Mengasosiasikan

Menganalisis matriks dalam sistem persamaan linier dan menggunakannya menentukan penyelesaiaan sistem  persamaan linier

 

Mengomunikasikan

Merumuskan persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan sistem persamaan linier, mengaplikasikan konsep matriks, menentukan penyelesaiannya dan menyajikan semua itu dalam bentuk tulisan atau lisan

 

 

Mengamati

Membaca jenis-jenis transformasi geometri dari berbagai sumber

 

Menanya

Membuat pertanyaan tentang perbedaan jenis-jenis tranformasi geometri koordinat.

 

Mengeksplorasikan

Mengenali jenis-jenis transformasi geometri koordinat: translasi, rotasi, refleksi dan dilatasi

 

Mengasosiasikan

·      Menganalisis dan merumuskan persamaan matriks dari jenis-jenis transformasi geometri koordinat, menentukan hasil transformasi dengan menggunakan persamaan matriks transformasi.

·      Menggambar hasil  transformasi geometri koordinat

 

Mengomunikasikan

Merumuskan persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan transformasi geometri koordinat, mengaplikasikan konsep matriks, menentukan penyelesaiannya dan menyajikan semua itu dalam bentuk tulisan atau gambar.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

·  membaca mengenai pengertian matriks dalam sistem persamaan linier dan transformasi geometri

·  Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan penyelesaian sistem persamaan linier dengan metode matriks, jenis-jenis transformasi geometri, komposisi beberapa transformasi.

 

Portofolio

Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang ada.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

 

3.1  Mendeskripsikan dan menganalisis konsep matriks dalam sistem persamaan linear dan transformasi dalam geometri koordinat serta menerapkannya dalam memecahkan masalah nyata yang berkaitan.

 

4.1 Merencanakan dan melaksanakan strategi yanefektif dalam mengaplikasikan konsep dan operasi, dan sifat-sifamatriks dalamemecahkan masalah nyata terkait sistem persamaan linier dan transformasi geometri, serta menginterpretasikan menganalisis makna hasil pemecahan masalah.

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Vektor

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca, mengamati skalar dan vector dari berbagai sumber.

 

Menanya

Dibawah bimbingan guru, menanyakan perbedaan besaran skalar dan vektor.

 

Mengeksplorasikan

Menentukan unsur-unsur besaran skalar dan vektor, vektor satuan, sifat sifat operasi aljabar vektor, sudut antara dua vektor, panjang proyeksi dan proyeksi vektor suatu vektor pada vektor lainnya, serta cara menyelesaikan masalah nyata yang berkaitan dengan skalar dan vektor.

 

Mengasosiasikan

Menggambar operasi penjumlahan atau pengurangan beberapa vektor dan operasi perkalian skalar vektor.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan skalar dan vektor

 

Portofolio

Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang ada.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.2  Mendeskripsikan dan menganalisis konsep skalar dan vektor dan menggunakannya untuk membuktikan berbagai sifaterkait jarak dan sudut serta menggunakannya dalam memecahkan masalah.

4.2 Memecahkan masalah dengan menggunakan kaidah-kaidah vektor.

2.1   Memiliki sikap jujur dan konsisten,bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari

 

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Bunga majemuk,

Angsuran,

Anuitas

 

.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca dari berbagai sumber untuk mencari informasi tentang bunga majemuk, angsuran dan anuitas.

 

Menanya

Berdiskusi membuat pertanyaan tentang masalh keuangan seperti bunga majemuk, angsuran dan anuitas.

 

Mengeksplorasikan

Mengidentifikasi unsur-unsur dalam masalah keuangan.

 

Mengasosiasikan

Menganalisis prinsp matematika keuangan dan menentukan hubungan bunga, angsuran dan anuitas.

 

Mengomunikasikan

Menyajikan data keuangan dan menjelaskan konsep bunga, angsuran dan anuitas.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Mencari permasalahan keuangan sehari-hari yang berhubungan dengan bunga dan angsuran (misalnya kredit kendaran atau barang)

 

Observasi

Mengidentifikasi bunga, angsuran atau anuitas dari suatu masalah keuangan

 

Portofolio

Rangkuman permasalahan keuangan sehari-hari dan identifikasi unsur bunga, angsuran dan anuitas

 

Tes

Tes tertulis  berbentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

3 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

3.3  Menganalisis konsep dan prinsip matematika keuangan terkait bunga majemuk, angsuran, daanuitas serta menerapkannya dalam memecahkan masalah keuangan.

4.3  Menyajikan data keuangan dan menganalisis konsep dan prinsip matematika terkait angsuran daanuitas dan melakukaprediksi pemecahan  masalah perbankan.

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Komposisi

transformasi

geometri

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Mengamati  komposisi transformasi geometri koordinat dari berbagai sumber

 

Menanya

Membuat pertanyaan tentang komposisi tranformasi geometri koordinat.

 

Mengeksplorasikan

Menganalisis dan merumuskan aturan komposisi beberapa transformasi geometri koordinat, menentukan hasil komposis beberapa transformasi.

 

Mengasosiasikan

Menggambar hasil komposisi beberapa transformasi geometri koordinat.

 

Mengomunikasikan

Membuat model, merumuskan persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan komposisi  transformasi geometri koordinat, menentukan penyelesaiannya dan menyajikan semua itu dalam bentuk tulisan, gambar atau lisan.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

·  membaca mengenai pengertian komposisi transformasi geometri koordinat dari berbagai sumber.

·  Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan komposisi transformasi.geometri koordinat.

 

Portofolio

Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang ada.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.4  Menerapkan konsedan aturan komposisi transformasi geometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.

4.4  Memecahkan masalah dengan menggunakan konsedaaturan komposisi beberapa transformasi geometri koordinat.

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten,bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujurdalam memecahkan masalah nyata sehari-hari

 

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Dimensi Tiga

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

·  Membaca dan meningat kembali konsep jarak dan sudut pada ruang dimensi tiga.

·  Mencari informasi teknik membuat irisan dua bidang

 

Menanya

Melalui diskusi kelompok membuat pertanyaan tentang jarak dan sudut antara garis/bidang, bidang/bidang.

 

Mengeksplorasikan

·   Menentukan jarak dan sudut antara garis/bidang, bidang/bidang

·   Menentukan cara paling mudah membuat irisan dua bidang

 

Mengasosiasikan

Menyimpulkan konsep jarak atau besar sudut antara garis/bidang, bidang/bidang

 

Mengomunikasikan

·  Menjelaskan cara menghitung konsep jarak atau besar sudut antara garis/bidang, bidang/bidang

·  Menjelaskan secara sederhana proses membuat irisan dua bidang.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Menggambar beberapa bangun ruang

 

Observasi

·  Menyelidiki atau menentukan beberapa jarak atau sudut yang dibentuk atas unsur dalam bangun ruang

·  Membuat irisan antara dua bidang pda gambar ruang dimensi tiga.

 

Portofolio

· Merangkum gambar bangun ruang yang sudah ditentukan beberapa jarak dan sudut yang dapat ditemukan pada gambar.

· Membuat irisan dua bidang

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian   .

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.5  Mendeskripsikan konsep jarak dan sudut antar garis/bidang, bidang/bidang dan irisan dua bidang dalam bangun ruang dimensi tiga melalui demonstrasi menggunakaalat peraga atau media lainnya, dan menerapkannya dalam pemecahan masalah.

4.5  Menyajikan konsejarak, sudut antar garis/bidang, bidang/bidang, dan irisan dua bidang dalam pemecahan masalah bangun ruang dimensi tiga

2.1  Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Trigonometri

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca mengenai pengertian identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri dari berbagai sumber

 

Menanya

Membuat pertanyaan mengenai pengertian identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihkosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata

 

Mengeksplorasikan

Menemukan rumus rumus penjumlahan sinus, selisih sinus, penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri dan menerapkannya dalam pemecahan masalah.

 

Mengasosiasikan

Menggunakan identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih dalam pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri serta menyajikannya dengan tulisan.

 

Mengomunikasikan

Menjelaskan tentang pengubahan dan pembuktian sinus dan kosinus.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus

 

Portofolio

Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang ada.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5 x 4 jam pelajaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.6  Mendeskripsikan identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih dan menerapkannya dalam pemecahan masalah.

4.6  Menyajikan dan menganalisis identitapenjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih untuk pengubahan dan pembuktian berbagaidentitas trigonometri.

2.1    Memiliki sikap jujur dan konsisten,bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujurdalam memecahkan masalah nyata sehari-hari

 

2.2  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Integral Tentu

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

Membaca untuk memahami dan mengingat kembali konsep integral tentu.

 

Menanya

·      Mendiskusikan konsep luas dan volume benda putar.

·      Membuat pertanyaan tentang luas dan volume benda putar

·      Membuat pertanyaan tentang panjang kurva

 

Mengeksplorasikan

·      Menenrtukan daerah di bawah kurva atau hasil benda putar

·      Menentukan interval dari derah di bawah kurva dan derah hasil benda putar

·      Menentukan intergral tertentu dalam menghitung panjang kurva

 

Mengasosiasikan

Menganalisis konsep dan aturan integral tentu untuk suatu interval

 

Mengomunikasikan

Menjelaskan langkah menghitung luas derah di bawah kurva dan volume benda putar serta panjang kurva menggunakan aturan integral tentu.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Menggambar beberapa grafik kurva.

 

Observasi

·   Menentukan derah yang dibatasi oleh kurva

·   Menentukan benda putar yang terbentuk

·   Menentukan panjang kurva

 

Portofolio

Merangkum gambar beberapa grafik, menentukan derah di bawah kurva, atau benda putar yang terbentuk kemudian dengan menggunakan konsep integral tentu menghitung luas di bawah kurva dan volume bend putar.

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian   .

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5 x 4  jam belajar

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.7  Mendeskripsikan dan menerapkan konsep dan aturan integratentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalah terkait luas daerah di bawah kurva, daerah di antara dua kurva dan volume benda putar.

3.8  Menganalisis grafik fungsi aljabar dan trigonometri dan menerapkan konsep dan aturan integratentu untuk menentukan panjang kurva pada intervatertentu.

4.7  Memecahkan masalah nyata dengan menerapkanberbagai konsep dan aturan integral tentu terkait luas daerah, volume benda putar dan panjang kurva dengan mengolah data, memilih variabel,menginterpretasi masalah dalam gambar dan membuat model masalah serta menyelesaikannya

2.3   Memiliki sikap jujur dan konsisten, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari

 

2.4  Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percaya diri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Integral Parsial

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Mengamati

·      Membaca untuk memahami dan mengingat kembali konsep integral

·      Menggambar grafik fungsi aljabar dan fungsi trigonometri

 

Menanya

·      Mendiskusikan integral fungsi aljabar dan trigonometri

·      Membuat pertanyaan integral parsial.

 

Mengeksplorasikan

·      Menentukan integral fungsi aljabar

·      Menentukan integral fungsi trigonometri

 

Mengasosiasikan

Menganalisis konsep dan aturan integral parsial.

 

Mengomunikasikan

Menjelaskan langkah menentukan integral parsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan trigonometri.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tugas

Menggambar beberapa grafik kurva.

 

Observasi

·      Menentukan integral fungsi aljabar

·      Menentukan integral fungsi trigonometri

 

Portofolio,

Merangkum gambar beberapa grafik, menentukan integral fungsi aljabar dan trigonometri

 

Tes

Tes tertulis bentuk uraian.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5 x 4  jam belajar

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

· Buku Matematika kelas XII

· Buku referensi dan artikel yang sesuai

· Internet

3.9  Mendeskripsikan dan menganalisis konsep daaturan untuk melakukan integral parsiaterhadap berbagabentuk fungsi aljabar daTrigonometri

4.8  Memecahkan masalah nyata dengan menerapkan konsep dan aturan untuk melakukan intergral partial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan trigonomeutrik

 

 

 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar